TIME: 7:00 pm -
Free
Berikut adalah pembicara dari Altermatter vol. 2! Mari gabung untuk mengenal potensi dari material alternatif dan belajar cara agar bisa bergabung di Altermatter vol. 2.
Altermatter vol. 2: Webinar adalah bagian dari Altermatter series, program kolaboratif yang mendorong munculnya diskusi dan kolaborasi antara makers dan desainer dalam memproduksi produk berkelanjutan dalam fungsi dan material yang digunakan.
Ketiga pembicara di Altermatter vol.2: Webinar adalah:
Dr. Adhi Nugraha (@adhinugrahadesign), Desainer dari Adhi Nugraha Design Studio,
Stefanie Cheong (@stefaniecheong), Desainer dan Periset Material,
Febryan Tricahyo (@febryantri), Deainer dari Conture Concrete Lab, dan Alumni Altermatter vol. 1
dan Carol Sinclair (@carolsinclairwilson) sebagai moderator.
Geser ke kiri untuk baca profil dari para pembicara!
Altermatter vol. 2: Webinar akan diadakan pada tanggal 29 Maret 2023, 19:00 WIB / 12:00 GMT / 13:00 BST (GMT+1)
Silakan mendaftar melalui