Dengan hormat ingin mengundang Anda untuk hadir dalam acara Tradisi Temu Teknologi: Pameran Inovasi Teknologi Tradisional, yang akan diselenggarakan oleh Pratisara Bumi Foundation, CAST Foundation dan Fab Lab Bali pada
Hari Minggu, 18 Mei 2025 di Desa Serangan, Bali.
Acara puncak dari program Hackathon Teknologi Tradisional, sebuah inisiatif yang mempertemukan para inovator muda dari berbagai daerah di Indonesia untuk mengeksplorasi, mengembangkan, dan memperkenalkan kembali teknologi tradisional dalam konteks masa kini.
Kehadiran Anda akan sangat berarti bagi kami dan para peserta, serta menjadi bagian dari dukungan terhadap pelestarian budaya, lingkungan, dan inovasi yang berakar dari kearifan lokal.
Jika bersedia hadir, silahkan mengisi formulir registrasi berikut :
Acara akan diselenggarakan dalam Bahasa Indonesia.
Terima kasih atas perhatiannya!